Quantcast
Channel: Gunungkidul - KRjogja.com
Viewing all articles
Browse latest Browse all 2932

Ribuan Polisi Ikuti Pra Ops Mantap Brata

$
0
0
<p><strong>WONOSARI (KRjogja.com) </strong>- Ribuan personel Polres Gunungkidul mengikuti Latihan Pra Operasi Mantap Brata 2014 di gedung SKB Wonosari, Selasa (25/2/2014). Kegiatan dihadiri Kapolres Gunungkidul AKBP Faried Zulkarnaen SIK dan undangan. <br /> <br /> &quot;Polisi tugasnya mengamankan jalannya pemilu. Tidak untuk ikut melakukan perhitungan hasil pencoblosan,&quot; kata AKBP Faried Zulkarnaen SIK. <br /> <br /> Dikatakan, personel harus bisa melihat potensi kerawanan di masing masing wilayah. Sehingga bisa memperkirakan tugas yang harus dilaksanakan. <br /> <br /> &quot;Polisi harus paham mana tempat pemungutan suara yang harus dilakukan secara terus menerus dan memetakan titik titik kerawanan. Sehingga jalannya pemilu berjalan dengan tertib dan lancara,&quot; jelasnya.<strong>(Ded) </strong></p>

Viewing all articles
Browse latest Browse all 2932

Trending Articles