Quantcast
Channel: Gunungkidul - KRjogja.com
Viewing all articles
Browse latest Browse all 2932

Jaga Kebersihan Masjid Al Islam, Warga Pasang Pagar

$
0
0
<p><strong>WONOSARI (KRjogja.com)</strong> - Untuk menjaga kebersihan dan kesucian masjid Al Islam Desa Playen, kecamatan Playen Gunungkidul, warga secara gotong royong memasang pagar besi. Hal ini dilakukan agar ayam dan anjing tidak masuk kedalam masjid dan bisa mengotori halaman bahkan serambi masjid. <br /> <br /> Menurut Drs H Suhadi sesepuh Takmir masjid Al Islam, untuk memesan pagar menghabiskan dana puluhan juta, berasal dari uang infak, iuran dan sumbangan para dermawan. &rdquo;Dengan pagar besi tersebut ayam dan binatang lainnya tak bisa masuk, semula kerap terjadi kotoran ayam, dan anjing masuk ke masjid,&rdquo; kata Suhadi, Sabtu (14/9/2013). <strong>(Tulus DS)</strong><br /> &nbsp;</p>

Viewing all articles
Browse latest Browse all 2932

Trending Articles