Quantcast
Channel: Gunungkidul - KRjogja.com
Viewing all articles
Browse latest Browse all 2932

Sapi Rp 13 Juta Dituntun Maling

$
0
0
<p><strong>WONOSARI (KRjogja.com)&nbsp; &ndash;</strong>&nbsp; Sapi Jantan jenis Limosin milik milik Partini (47) warga Dusun Kanigoro,&nbsp; Purwodadi, Tepus hilang digondol maling, Rabu (18/06/2014) dinihari . Lokasi pencurian tersebut hanya dekat dengan rumah korban. <br /> <br /> Semula pelaku sempat membawa tiga ekor dibawa ke luar kandang, namun hanya satu ekor yang dibawa kabur. Kejadian inipun dilaporkan ke Polsek Tepus. &ldquo;Petugas masih melakukan penyelidikan terkait pencurian sapi ini. Korban serta sejumlah saksi sudah dimintai keterangan. Mudah-mudahan pelaku dapat segera ditangkap,&rdquo; kata Kanit Reskrim Polsek Tepus Aiptu Supaat.<br /> <br /> Peristiwa pencurian tersebut baru diketahui korban pagi hari. Ketika akan member pakan, ternak, sapi limosin seharga kurang lebih Rp 13.000.000 tersebut sudah tidak ada dikandangnya. Korban mencoba mengecek ke sekitar kandang namun tidak juga ditemukan. Bahkan 2 ekor sapinya juga berada di luar kandang, yang diduga kuat juga akan dibawa kabur tetapi belum berhasil. <br /> <br /> &ldquo;Diperkirakan pencuri lebih dari satu orang serta menggunakan mobil jenis pick up. Petugas sudah melakukan olah tempat kejadian perkara. Kejadian ini sudah ditangani petugas Polsek Tepus,&rdquo;jelasnya.<strong> (Ded)<br /> <br /> &nbsp;</strong></p>

Viewing all articles
Browse latest Browse all 2932

Trending Articles